31 Des

Mengatasi Aerophobia pada Superkids Sepulang Liburan

Melayang tinggi sejauh 40.000 kaki di udara, gak selalu menjadi pengalaman menyenangkan bagi semua orang. Beberapa justru merasa ketakutan. Kecemasan berlebihan saat naik pesawat ini dikenal dengan sebutan aerophobia alias aviatophobia alias aviophobia. Penderitanya berbagai usia, mulai anak-anak sampai orang dewasa. Rasa takut mereka biasanya makin menjadi-jadi kalau pesawat yan ditumpangi itu kecil dan banyak […]

Share to :

23 Agu

8 Ide Pesan di Bekal Makan Siang

Selipkan sebaris kalimat penuh cinta dan buat hari mereka semakin ceria. Jangan remehkan efek selembar note yang kita simpan di lunch box si kecil, Supermom. Saat membukanya di kantin sekolah, mereka akan tersenyum membaca pesan manis yang kita tulis. Yes, kita bisa membeli beberapa stiker note ini di toko buku. Tapi kenapa nggak membuat sendiri […]

Share to :

16 Nov

Sukses Akademik berkat Balet dan Piano

  Christy Lorenz nggak kalah sibuk dari pekerja kantoran. Berangkat sebelum pukul 07.00, kembali ke rumah paling cepat pukul 18.30. Itu karena jadwal lesnya sepulang sekolah pukul 15.00 selalu padat sepanjang weekdays. Tapi, itu juga yang menjadi bekalnya meraih beasiswa penuh dari Sekolah Ciputra. Beberapa hari lalu, Superkids Indonesia menemui Christy secara khusus di sekolahnya […]

Share to :