Christmas Cracker untuk Natal ala Inggris

Episode “Merry Christmas Mr  Bean” dari serial TV terkenal “Mr Bean”, sering ditayangin ulang jelang perayaan Natal. Mr Bean dikisahkan sedang menyambut Natal dengan tradisi ala keluarga Inggris di kota London yang diselimuti salju. Salah satu adegan menunjukkan dia mengawali makan malam dengan permainan Christmas Cracker, bungkusan berbentuk permen besar berisi tebak-tebakan lucu, topi kertas, dan hadiah kecil.

 

Sambil menunggu mimpi ngerayain Natal di London menjadi nyata, Superkids bisa menghadirkan suasananya dengan bermain Christmas Cracker. Permainan ini mudah dimuat, tapi hati-hati menggunakan lemnya. Cara ngilangin noda lem di baju bisa Superkids lakukan dengan bantuan Supermom, selesai membuat Christmas Cracker.

 

Bahan

1. Karton silinder bekas tisu gulung (atau bikin sendiri dari karton tipis)

2. Kertas polos ukuran A4

3. Hadiah-hadiah kecil (bisa berupa alat tulis, mainan, atau permen)

4. Kertas kecil berisi tebak-tebakan lucu

5. Pita

6. Kertas minyak warna

 

Share to :


Leave A Comment