04 Jan

Kids Zaman Now isn’t Micin Generation

Ada banyak istilah untuk melabeli sesuatu yang dianggap nyeleneh atau unik. Pernah dengar sebutan Generasi Baby Boomers, Generasi X, Generasi Y, Generasi Z, dan Generasi Alpha? Belakangan muncul lagi satu, Generasi Micin. Superparent mungkin bingung, siapa yang dimaksud sebagai kelompok Generasi Micin ini sebetulnya?   Micin diambil dari kata vetsin alias Mononatrium glutamat atau Monosodium […]

Share to :

03 Jan

Best Bakso in Surabaya

Bakso, makanan berkuah gurih yang lezat, enak banget dilahap kapan aja. Terutama saat musim hujan dan hawa lagi dingin, seperti awal tahun begini. Penjual bakso juga gampang ditemui di kota mana saja di Indonesia. Di Surabaya, ada lima tempat makan bakso enak yang menggoda buat dicoba. Daftar tempak ngebakso terenak di Surabaya ini direkomendasikan oleh […]

Share to :

Tips Tetap Sehat Makan Fast Food

Kalau lagi jalan-jalan, kadang suka cari makan yang praktis. Fast food jadi pilihan karena restorannya bersih, nyaman, cepat tersaji, dan gampang didapat di berbagai sudur kota. Tahu  nggak kalau makanan yang disajikan sebetulnya bukan kategori healthy food? Banyak mengandung gula dan minim gizi, sampai-sampai sering dilabeli junk food alias makanan sampah. Jangan terlalu khawatir. Kalau […]

Share to :

26 Oct

Adventure Activities with Superkids

Bosen jalan-jalan ke mall untuk mengisi libur Sabtu-Minggu? Yuk, coba kegiatan lain bersama keluarga, yang bakal Superkids suka. Nggak harus pergi keluar kota. Banyak kok hiburan penuh tantangan di sekitar kita. Jadi, simpan gadget dan bersiaplah menikmati petualangan seru ini.

Share to :

25 Oct

Indonesian Traditional Beverage for Rainy Season

Musim hujan mulai datang di Indonesia. Selain makanan-makanan hangat berkuah, minuman hangat juga paling banyak dicari biar badan nggak kedinginan. Superkids mungkin suka banget susu cokelat anget saat hujan turun. Sekali-sekali, cobain yuk cari minuman tradisional Indonesia ini buat penggantinya. Rasanya mirip-mirip wedang jahe karena kebanyakan memang memakai jahe sebagai bahan utama.   Bajigur (Jawa […]

Share to :

21 Oct

Teach Your Kids about Healthy and Hygiene

Tahu nggak kalau lebih dari 10 juta bakteri berkembang di antara ujung jari dan siku? Meski nggak kelihatan, kuman bertebaran sepanjang hari mengelilingi kita. Ia memberi dampak dengan cara dan tingkatan berbeda-beda pada tubuh manusia. Tema tentang kesehatan dan kebersihan ini juga bakal diajarkan dalam Superkids Leadership Camps 2017 di Bogor, 15-17 Desember 2017.   […]

Share to :

19 Oct

How to Make Your Kids Love Indonesian Heritage

Indonesia adalah negeri yang kaya ragam budaya. Terdiri dari 17.504 pulau dengan sekitar 300 kelompok etnis, bisa dibayangin betapa banyak seni budaya yang berbeda-beda di sepanjang wilayah Nusantara. Tapi sayang, nggak semua anak merasa punya tanggung jawab melestarikannya. Beberapa justru merasa, berbaur dengan budaya tradisional Indonesia merupakan kegiatan kekunoan, bukan kekinian. Menjadi tugas Superparent untuk […]

Share to :

17 Oct

Best Rawon Soup in Surabaya

Musim hujan gini, paling enak makan yang anget-anget. Salah satu pilihannya adalah rawon, menu tradisional Indonesia dengan ciri khas kuah berwarna hitam. Di kota asalnya Surabaya, Superkids bisa menikmati rawon paling lezat di beberapa tempat berikut ini.   Rawon Kalkulator. Letaknya di pojok sebelah barat Taman Bungkul. Jadi, setelah puas bermain air, skateboard, ayunan, lari-larian […]

Share to :

16 Oct

Fun Site in Indonesia with Folktale

Datang ke tempat-tempat indah ini, Superkids bisa refreshing sekaligus mengenal cerita rakyat Nusantara. Keberadaannya punya legenda, yang dikisahkan turun temurun oleh nenek moyang kita sejak dulu. Kalau belum ada rencana kemana-mana liburan akhir tahun nanti, beberapa situs wisata yang diwarnai legenda ini, bisa deh jadi pilihan.   Tangkuban Perahu (Jawa Barat). Gunung berapi aktif setinggi […]

Share to :

11 Oct

Where ti Go with Kids in Tana Toraja

Selain Bali, kawasan wisata yang kehidupan masyarakatnya sangat dipengaruhi oleh agama dan tradisi nenek moyang, adalah Tana Toraja. Letaknya di Provinsi Sulawesi Selatan, sekitar delapan jam perjalanan dari kota Makassar. Tana Toraja merupakan salah satu destinasi favorit di kawasan Indonesia Timur. Kalau Superkids suka mempelajari budaya Indonesia dan ingin lihat lebih dekat bagaimana kepercayaan leluhur […]

Share to :