Origami Ikan Hias

Brians Tjipto, siswa kelas V Surabaya Grammar School, punya cara sederhana membuat ikan hias dari kertas. Kamu bisa gunakan origami bermotif untuk hasil lebih variatif.

Step #1

Lipat kertas berbentuk segitiga. Buka, lipat sekali lagi berbentuk segitiga dari arah berbeda. Buka kertas, perhatikan bekas garis yang tercetak.

Step #2

Bentuk segitiga bertumpuk dengan menyatukan garis-garis pinggir ke arah dalam.

Step #3

Lipat segitiga bagian atas ke arah tengah, selipkan kiri dan kanannya ke dalam. Ini akan membentuk sirip di bagian belakang.

Step #4

Balik ikan. Tambahkan gambar mata di ujung dekat mulutnya.

 

LIPATAN: BRIANS TJIPTO

DESAIN GAMBAR: CAECILIA SANDY SIPUTRI

Share to :


Leave A Comment