Rantai Kertas

Hiasan sederhana ini dibuat dengan origami. Kita tinggal melipat kertas berbentuk lingkaran sampai menjadi rantai. Kamu bisa membuat bentuk ulat bulu atau ular dengan rantai kertas ini. Ajak adikmu membuatnya dan bersenang-senanglah.

 

Bahan

Kertas origami warna-warni

Paper plate

Gunting

Lem

Stabilo

 

 

Step #1

Potong 20 lembar kertas origami berukuran 2,5×6 cm.

Bentuk salah satu potongan menjadi lingkaran dan rekatkan dengan lem

 

Step #3

Bentuk potongan kertas berikut melingkari lingkaran pertama.

 

Step #4

Lanjutkan sampai 20 lingkaran terhubung berbentuk rantai. Setiap lingkaran adalah bagian dari ularmu.

 

Step #5

Potong paper plate berbentuk lingkaran untuk membuat kepala ular dan gambar matanya.

 

Step #6

Tempelkan rantai kertas pada kepalanya

 

ADS/TEDI

FOTO: PHOTOS

Share to :


Leave A Comment