13 Jan

Menjaga Kebersihan Di Masa Puber

Normalnya, masa pubertas pada Superkids terjadi pada kisaran usia 10 hingga 15 tahun untuk anak laki-laki, sedangkan untuk anak perempuan terjadi lebih cepat, yaitu pada usia 9 hingga 14 tahun. Dalam mendampingi Superkids di masa pubertas, SuperMom harus cermat dan mengetahui perubahan tubuh dan sikap yang dihasilkan dari hormon pubertas pada Superkids. SuperMom perlu mengajarkan […]

Share to :

22 Nov

Belajar Bertanam Secara Hidroponik Yuk!

SuperParents pasti ada diantara teman, rekan atau keluarga yang selama pandemi ini jadi memiliki hobi baru dalam hal bertanam. Memang pandemi ini menuntut kita untuk bisa lebih produktif dengan memanfaatkan waktu yang ada meskipun hanya berada di rumah. Ada yang memilih untuk membudi dayakan tanaman hias dan ada pula yang menanam sayur secara hidroponik. Tentunya […]

Share to :

20 Nov

Jangan Lupa Sarapan Dengan Gizi Yang Seimbang, Superkids!

Mengkonsumsi sarapan bagi Superkids ternyata memiliki banyak sekali manfaat loh SuperMom. Tidak hanya sekedar sarapan, melainkan sarapan yang bergizi seimbang yang perlu diberikan untuk mendukung perkembangan Superkids. Berdasarkan survei yang pernah dilakukan di Inggris terhadap beberapa murid, rata-rata anak yang tidak pernah sarapan memiliki daya pikir dan kemampuan mengingat yang lebih rendah dibandingkan mereka yang […]

Share to :

17 Okt

Ajarkan Superkids Akan Nilai Moral Melalui Lagu-Lagu Anak

Musik dan lagu merupakan media yang cukup efektif dan pastinya menyenangkan dalam menyampaikan pesan-pesan moral kepada Superkids sejak dini. Bahkan tidak sedikit SuperParents mengenalkan music kepada Superkids semenjak mereka masih dalam kandungan, dengan harapan memberikan stimulant positif bagi perkembangan Superkids. Banyak manfaat yang dapat dirasakan dengan mengenalkan musik bagi Superkids, seperti meningkatkan bounding, menanamkan nila […]

Share to :

13 Okt

Permainan Asah Otak Untuk Superkids

Masa Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) selama masa pandemi ini jujur membuat adanya perubahan mood baik Superkids maupun SuperParents. Superkids merasa bosan dengan belajar secara daring yang dirasa kurang efektif dan SuperParents yang mulai kewalahan dalam mendampingi Superkids dalam memahami pelajaran. Jika kondisi seperti ini dibiarkan berlarut-larut akan membuat komunikasi antara SuperParents dan Superkids menjadi kurang […]

Share to :

28 Agu

Dukung Superkids Tetap Sehat, Aktif dan Berprestasi Selama Pembelajaran Daring

Tidak dapat dipungkiri Pembelajaran secara daring dalam jangka waktu yang panjang membuat Superkids menjadi kurang bersemangat dan cenderung mudah bosan. Hal ini juga berimbas kepada daya tangkap Superkids akan pelajaran yang mereka terima dari sekolah. Selain dukungan dari SuperParents akan kondisi ini, juga dibutuhkannya suatu program menarik yang mampu membuat Superkids kembali berenergi dan pastinya […]

Share to :

26 Agu

Bernostalgia Serta Mengenalkan Lagu-lagu Anak Indonesia kepada Superkids Melalui Tayangan Interaktif “Sofa Kuning” di Net TV

“Naik…naik…kepuncak gunung, tinggi…tinggi sekali… Naik…naik…kepuncak gunung, tinggi…tinggi sekali… Kiri kanan kulihat saja, banyak pohon cemara… Kiri kanan kulihat saja, banyak pohon cemara…”   SuperParents pasti sangat familiar dengan lirik lagu di atas kan? Saat kecil lagu ini sering kita senandungkan sehingga memori akan lagu-lagu anak yang ceria dan mudah diingat itu masih terkenang hingga saat […]

Share to :

03 Agu

Belajar dan Berkreasi di Rumah Melalui Siaran TV?

Hai SuperParents sudah masuk hari senin saja ya, saatnya kembali sibuk dengan segudang aktivitas rumah tangga, pekerjaan kantor hingga membantu Superkids belajar secara daring dan mengerjakan berbagai tugas yang telah diberikan oleh bapak dan ibu guru hari ini. Belajar secara daring memang menjadi solusi terbaik ditengah pandemik saat ini, tetapi materi yang disampaikan oleh bapak […]

Share to :

22 Jul

Wapada Mata Minus Pada Superkids

Sebagai SuperParent harus selalu sigap dengan segala kebutuhan Superkids terutama dalam hal pendidikan. Keputusan Kemendikbud untuk tetap melaksanakan proses belajar mengajar secara daring menuai berbagai respon pro dan kontra dari pada orang tua. Tidak sedikit yang mendukung keputusan tersebut karena masih sangat was-was melepas Superkids untuk setiap hari berangkat ke sekolah dan bertemu dengan banyak […]

Share to :

24 Jun

Tips Penggunaan Gadget untuk Anak

Superparent pasti sering merasa khawatir jika Superkids terlalu sering menggunakan gadget, sementara melarang mereka bermain adalah salah satu hal yang sulit. Supaya penggunaan gadget lebih bermanfaat, sebaiknya Superparent memperhatikan beberapa tips penggunaan gadget untuk anak sebagai berikut:   Tentukan jadwal penggunaan gadget Anggap media sebagai bagian dari lingkungan anak Buat batasan dan ajak anak melakukan […]

Share to :